[Book Opinion] [Indonesian] Dari Datuk ke Sakura Emas – Short Stories Collection

ISBN : 9789792269826
Contributors :  Ahmad Fuadi, Alberthiene Endah, Andrei Aksana,Asma Nadia, Clara Ng, Sitta Karina,Putu Fajar Arcana, Indra Herlambang , Dewi Ria Utari, M. Aan Mansyur, Icha Rahmanti, Happy Salma, Avianti Armand, Dee
Publisher : Gramedia Pustaka Utama
Number of pages : 168 pages

Tak ada yang lebih membahagiakan Datuk Batungkek Ameh selain mengabdi kepada suku. Namun kepergiannya untuk meminpin upacara adat di Padang membawa misi lain. Haruskah ia terus mempertahankan wibawanya sebagai Datuk? Kisah ini merupakan salah satu cerita pendek dalam buku ini. Cerpen lain berkisah tentang keputusan Amelia untuk, “Aku akan menikah dengan dia. Tapi kamu adalah suamiku sepanjang hidup.” Ikuti pula kisah Kei, seorang gadis Jepang yang mempertanyakan kenapa ia harus bersekolah di Higa International School. Apa karena semua anak rekan bisnis ayahnya bersekolah di situ?

Empat belas cerita di buku ini ditulis oleh empat belas penulis kontemporer Indonesia. Mereka datang dari beragam latar belakang, beragam tema, beragam gaya, dan beragam genre penulisan.

*) Seluruh royalti buku ini akan disumbangkan oleh para penulis kepada Pusat Dokumentasi Sastra HB Jassin

Continue reading

[Book Opinion] [English] 1Q84 (Book 2) – Haruki Murakami

March Reading Challenge : A Book with One Word Title

ISBN : 9879799105684
Translator : Ribeka Ota
Publisher : Kepustakaan Populer Gramedia
Number of pages : 425 pages

The year is 1Q84.
This is the real world, there is no doubt about that.
But in this world, there are two moons in the sky.In this world, the fates of two people, Tengo and Aomame, are closely intertwined. They are each, in their own way, doing something very dangerous. And in this world, there seems no way to save them both.Something extraordinary is starting.

Continue reading

[Book Opinion] [Indonesian] Shopaholic #2 : Shopaholic Abroad – Sophie Kinsella

ISBN : 9789792203226
Publisher : PT Gramedia Pustaka Utama
Translator : Siska Yuanita
Number of pages : 496

Bagi Rebecca Bloomwood, hidup ini sunggup mudah. Ia muncul setiap pagi di TV, manajer banknya sangat baik hati, dan soal belanja, motonya adalah Hanya Beli Apa Yang Kauperlu – dan ia sungguh-sungguh mematuhinya!(Kira-kira begitulah). Dan hidupnya lebih sempurna ketika kekasihnya, Luke Brandon yang terkenal, menawarinya kesempatan untuk bekerja di New York.

Astaga, New York! Di sana kan ada banyak tempat belanja hebat seperti Saks atau Bloomingdale’s. Atau Barney’s. Dan obral-obral sampel misterius tempat kau bisa mendapatkan gaun Prada seharga seratus dolar, ya? Ha, rasanya dolar bukan uang sungguhan, rasanya seperti main monopoli.

Continue reading

[Book Opinion] [Indonesian] Fangirl – Rainbow Rowell

March Reading Challenge : A book with female author.

ISBN : 9786027150508
Publisher : Penerbit Spring
Translator : Wisnu Wardhana
Number of pages : 456 pages

Cath dan Wren—saudari kembarnya—adalah penggemar Simon Snow. Oke, seluruh dunia adalah penggemar Simon Snow, novel berseri tentang dunia penyihir itu. Namun, Cath bukan sekadar fan. Simon Snow adalah hidupnya!

Cath bahkan menulis fanfiksi tentang Simon Snow menggunakan nama pena Magicath di Internet, dan ia terkenal! Semua orang menanti-nantikan fanfiksi Cath.

Semuanya terasa indah bagi Cath, sampai ia menginjakkan kaki ke universitas. Tiba-tiba saja, Wren tidak mau tahu lagi tentang Simon Snow, bahkan tak ingin menjadi teman sekamarnya! Dicampakkan Wren, dunia Cath jadi jungkir balik. Sendirian, ia harus menghadapi teman sekamar eksentrik yang selalu membawa pacarnya ke kamar, teman sekelas yang mengusik hatinya, juga profesor Penulisan Fiksi yang menganggap fanfiksi adalah tanda akhir zaman.

Seolah dunianya belum cukup terguncang, Cath juga masih harus mengkhawatirkan kondisi psikis ayahnya yang labil. Sekarang, pertanyaan buat Cath adalah: mampukah ia menghadapi semua ini?

Continue reading

[Book Opinion] [English] Fangirl – Rainbow Rowell

March Reading Challenge : A book with female author.

ISBN : 9786027150508
Publisher : Penerbit Spring
Translator : Wisnu Wardhana
Number of pages : 456 pages

A coming-of-age tale of fan fiction, family and first love.

Cath is a Simon Snow fan.
Okay, the whole world is a Simon Snow fan…

But for Cath, being a fan is her life—and she’s really good at it. She and her twin sister, Wren, ensconced themselves in the Simon Snow series when they were just kids; it’s what got them through their mother leaving.
Reading. Rereading. Hanging out in Simon Snow forums, writing Simon Snow fan fiction, dressing up like the characters for every movie premiere.

Cath’s sister has mostly grown away from fandom, but Cath can’t let go. She doesn’t want to.

Now that they’re going to college, Wren has told Cath she doesn’t want to be roommates. Cath is on her own, completely outside of her comfort zone. She’s got a surly roommate with a charming, always-around boyfriend, a fiction-writing professor who thinks fan fiction is the end of the civilized world, a handsome classmate who only wants to talk about words… And she can’t stop worrying about her dad, who’s loving and fragile and has never really been alone.

For Cath, the question is: Can she do this?
Can she make it without Wren holding her hand? Is she ready to start living her own life? Writing her own stories?
And does she even want to move on if it means leaving Simon Snow behind?

Continue reading

[Book Opinion] [Indonesian] Pesan dari Bintang (Hanafiah #3) – Sitta Karina

March Reading Challenge – A book by a female author

ISBN : 9793750146
Publisher : Terrant Books
Number of pages : 460 pages

“Some people say that in friendship we share everything! laugh, pain, stories.. and secrets. Even the darkest one.”

Dari New York City sampai ke Jakarta, dalam masa 5 tahun yang indah walau keduanya berasal dari keluarga dengan latar belakang yang berbeda, Nikratama Zakrie dan Inez Hanafiah selalu bersama. Sebagai sahabat tentunya. Dan hanya dalam masa senang saja mereka berbagi.

Lalu hadir orang lain di dalam kehidupan Inez, serta Alika dan Dilla (keduanya adalah sahabat Inez sendiri, by the way) yang juga mengambil tempat di hati Nikratama atau Niki.

Dr. Mutia, sang psikiater muda yang Inez kenal, juga ternyata memiliki hubungan khusus dengan Niki. Di lain sisi, kakak Niki memastikan bahwa antara dirinya dan Inez tengah terjadi “sesuatu”. Belum lagi Austin Hanafiah yang entah kenapa tidak menyukai Niki, dan Chris Hanafiah yang justru tergila-gila pada cowok ini!

Saat jam pasir itu terus bergulir, dan Inez menoleh…
Ia tertegun lama; sejak kapan sahabatnya ini terlihat begitu menarik, begitu tertutup…
Begitu berbahaya.

Inez pusing setengah mati. Dan Niki semakin tidak terjangkau.
Ketika dihadapkan pada suatu masalah yang tidak pernah terbayangkan sebelumnya, beranikah mereka berdua tetap saling menyapa, tanpa memalingkan wajah sama sekali? Atau Inez memilih untuk mundur setelah mengetahui penyebab tubuh Niki kini penuh luka?

Continue reading

[Book Opinion] [Indonesian] Lukisan Hujan (Hanafiah #1.Revised Edition) – Sitta Karina

March Reading Challenge : A book by a female author
This is from one of my favorite local author! Sadly I found no English version of this so… I’ll write my opinion in Bahasa.

ISBN : 9786028740425
Publisher : Literati Books
Number of pages : 546

Berantakan sudah hidup Diaz Hanafiah, cowok dingin berdarah Indonesia-Meksiko. Setelah selama ini dirinya merasa tidak nyaman berada di antara para sepupu yang kaya, berada, dan bagian dari socialite Jakarta, ternyata pacarnya yang cantik, Anggia, juga mengkhianatinya.

Lalu datang Sisy. Mungil, cantik, dan masih duduk di bangku SMA.

Seperti siraman air dingin yang menyejukkan sekaligus mengejutkan, Diaz terpesona dengan kepolosan—dan ketulusan—teman barunya, dan pada saat bersamaan menyadari: mungkin ia tidak setulus itu. Mungkin ia memiliki agenda lain.

Mungkin bersama Sisy, ia jadi mampu bersikap lebih hangat kepada wanita. Kekurangan yang selama ini melekat pada dirinya—dan selalu Anggia keluhkan.

Continue reading

[Book Opinion] [English] 1Q84 (Book 1) – Haruki Murakami

February’s Reading Challenge : A Book with Number in Title

I read an Indonesian version of this with :

ISBN : 9789799105677
Translator : Ribeka Ota
Publisher : Kepustakaan Populer Gramedia
Number of pages : 516 pages

The year is 1Q84.
This is the real world, there is no doubt about that.
But in this world, there are two moons in the sky.In this world, the fates of two people, Tengo and Aomame, are closely intertwined. They are each, in their own way, doing something very dangerous. And in this world, there seems no way to save them both.Something extraordinary is starting.

Continue reading

[MASTERPOST] 2015 Read Big Challenge

The last one that I’m going to share about my reading challenge is this : 2015 Read Big Challenge. The challenge was written in Indonesian, sadly. But the main point of it was just we have to read books with more than 500 pages.

The number of books that we’ll read (or, we’ve read later) will be classified to some classes like this :

  • Featherweight : 1 – 4 books
  • Middleweight : 5 – 8 books
  • Heavyweight : > 8 books
  • Incredible Hulk : SPECIAL CLASS – book with more than 1000 pages.

Continue reading

[MASTERPOST] 2015 New Author Reading Challenge

Another reading challenge! YESSSSS. That’s right.

Since most of the reading challenge can be overlapped with the others, I think I might be able joining this one as well. New Author Reading Challenge is basically helping us to finish the books that was written by someone we’ve never read before (that’s why the name was “NEW Author”- duh). The rule is as simply as that. Read one of the books from the authors you’ve never read before. The original event was posted here; though it was in Indonesian : NARC 2015

Continue reading